Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR Jajaki Kerja Sama dengan FISIP Undip
Semarang (29/02) - Hari ini, Institut Komunikasi dan Bisnis LSPR melakukan kegiatan kunjungan dan penjajakan kerja sama dengan Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (Undip). Kegiatan ini berlangsung di ruang...
Lokakarya Jurnalis Perempuan Asia untuk Kebebasan Media: Hari Kedua dan Ketiga
Semarang (27/10) – Workshop Internasional “Asian Women Journalists for Media Freedom” terus berlanjut dengan semangat yang tinggi pada hari kedua dan ketiga (26-27 Oktober 2023), memperkuat solidaritas dan mengatasi masalah-masalah krusial terkait kebebasan media....
Memperkuat Solidaritas dan Kebebasan Media: Pertemuan Jurnalis Perempuan Asia di Semarang
Semarang (25/10) – Selama tiga hari kedepan, sejumlah jurnalis perempuan dari berbagai negara Asia berkumpul di Semarang, dalam sebuah pertemuan yang bertujuan untuk memperkuat solidaritas di antara mereka dan membahas isu-isu kunci terkait kebebasan media. Kegiatan...
World Class University Undip 2023
Berikut ini kami sampaikan *Program WCU UNDIP 2023*. Selengkapnya bisa dikses melalui laman https://wcu.undip.ac.id/v2/ Kepada *Para Dosen dan Mahasiswa* diharapkan untuk bisa memanfaatkan dan sekaligus berkontribusi dalam pencapaian UNDIP menuju _World Class...
Selamat! Magister Ilmu Komunikasi terakreditasi Unggul
Penerimaan Mahasiswa Baru Magister Ilmu Komunikasi – Gelombang 2
Kuliah Umum Mikom UNDIP, The Dilemma of the Mass Media Industry in Indonesia in the Digital Age
Magister Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro menggelar acara kuliah Umum bersama Hellena Yoranita Sousia, Ph.D. (Multiplan Journalist at Australian Broadcasting Corporation Australia) dengan tema The Dilemma of the Mass Media...
Kuliah Umum : Dilema Industri Media Massa di Indonesia di Era Digital
Perkembangan teknologi komunikasi digital sekarang ini telah menyebabkan disrupsi dalam industri media massa termasuk di Indonesia. Teknologi mempengaruhi semua bidang mulai dari proses produksi konten media hingga distribusinya. Teknologi komunikasi sendiri juga...
Visiting Lecturer : Transformasi Digital dalam Komunikasi Strategis
Penggunaaan data dan teknologi memiliki sejumlah manfaat yang luar biasa untuk lembaga. Pada sisi lain, hal tersebut juga dapat menjadi bumerang bagi lembaga dan personal jika tidak dikelola secara tepat. Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan merupakan...